Gambar di samping ini adalah salah satu dari tiga tipe tangga aluminium teleskopik, tepatnya adalah tipe multi-purpose (multifungsi). Banyak orang secara sederhana mengira tangga aluminium teleskopik hanya semacam saja, padahal ada tiga tipe yang berbeda antara satu dengan yang lainnya. Walaupun tentu punya persamaan dasar dari sisi material, bentuk, dan cara kerja, tetapi punya perbedaan yang bersifat teknis. Ini yang kemudian membuat fungsi dan kegunaan tangga menjadi berbeda satu sama-lain.
Selalu kami tegaskan bahwa tangga aluminium teleskopik adalah tangga lipat portable praktis modern dan tersedia dalam 3 pilihan:
Selalu kami tegaskan bahwa tangga aluminium teleskopik adalah tangga lipat portable praktis modern dan tersedia dalam 3 pilihan:
- Tangga Aluminium Teleskopik Lurus (Single Straight Ladder)
- Tangga Aluminium Teleskopik Segitiga (Double Ladder)
- Tangga Aluminium Teleskopik Multi-fungsi (Multi-purpose Ladder)
TANGGA ALUMINIUM TELESKOPIK MULTI-FUNGSI
Anda tentu sudah mengenal tangga lipat aluminium yang berbentuk segitiga dan dapat dibentang menjadi tangga lurus. Begitu juga halnya dengan tangga aluminium teleskopik, tersedia tipe multi-fungsi (multi-pupose telescopic ladder) yang akan menjadi fokus pada postingan ini. Tipe multifungsi merupakan gabungan tangga segitiga dan tangga lurus. Tangga jenis ini pada dasarnya adalah tangga segitiga; dan dengan joint
yang ada dapat dibentuk menjadi tangga lurus. Seperti halnya pada double aldder, tangga multi-fungsi
dapat tegak segitiga secara seimbang pada permukaan yang miring yang ekstrim atau jomplang- sebuah keunggulan lain yang tak dimiliki tangga lipat
konvensional.
TANGGA ALUMINIUM TELESKOPIK: MULTI-PURPOSE 1.9+1.9M(3.8M) |
TANGGA ALUMINIUM TELESKOPIK MULTI-FUGNSI: SANGAT FLEKSIBEL PADA PERMUKAAN MIRING |
HUBUNGI: 021-5375303; 0811952045
WhatsApp: 082211110989; Pin BB: 74426B65
Email: info@moonson-cemerlang.com; lyle.sharky@gmail.com
Website di http://www.moonson-cemerlang.com
MENU PENTING: (SILAHKAN KLIK)
Terdapat tiga pilihan ukuran tinggi maksimum untuk tipe multifungsi, yaitu 1.9+1.9m(3.8m), 2.2+2.2m(4.4m), dan 2.5+2.5m(5m). Untuk ukuran yang terakhir artinya tangga dapat dibetnuk segitiga dengan tinggi maksimum 2,5 meter dan dapat dibentang menjadi 5 meter. Kami tidak mekomendasikan untuk menggunakan tangga aluminium teleskopik tipe ini ketika hendak menggapai ketinggian di atas 5 meter. Pertimbangan utamanya adalah faktor keselamatan. Tangga dengan ukuran 5 meter saja sudah memiliki berat 18 kg, apalagi bila lebih dari itu. Ketika tangga dibentang lurus dengan tinggi maksimum maka sangat rawan untuk ngemplang akibat beban bagian atas yang sangat sulit dikontrol dari bawah. Kekurangan lain adalah pada bagian joint yang tidak begitu kokoh untuk membuat nyaman penggunanya. Karena itu kami selalu merekomendasikan untuk menggunakan tipe lurus sebagai gantinya.
MENU PENTING: (SILAHKAN KLIK)
TANGGA ALUMINIUM TELESKOPIK MENJADIKAN PEKERJAAN DENGAN TANGGA MENJADI MUDAH DAN PRAKATIS TANPA "STORAGE ISSUE"